Penjualan Sonic 5 Kali Lipat Satria FU Injeksi Februari 2017, Lihat Juga Data MX-King vs Supra GTR…

Warungasep.net – Masih ingat dengan judul artikel bulan lalu, saat Penjualan Yamaha MX-King sampai 10 klai lipat penjualan Supra GTR? Yupz, ternyata memasuki bulen ke-2 di tahun 2017 kemarin juga judulnya masih sama pemirsa.. Karena menurut data AISI, Yamaha MX-King terjual hingga 6.414 unit selama Februari 2017, bandingkan dengan data penjualan Honda K56F aka Supra GTR 150 yang hanya 603 unit saja.. wow gak pemirsa???

Balapan Yamaha MX-King vs Honda Supra GTR 150

Tapi, berbeda nasibnya dengan bebek super Honda, justru versi Ayagonya lebih laris pemirsa.. Tercatat di bulan Februari kemarin Honda Sonic 150 sang raja Motoprix 2016 pendistribusiannya naik dari Januari yang hanya 2.525 unit menjadi 5.000 unit.. wow, naik 2 klai lipat pemirsa…

Lalu bagaimana dengan penjualan ayago Suzuki, untuk lebih lengkapnya simak data kompasarasi penjualan motor bebek 150cc antara Yamaha MX-King vs Supra GTR juga Honda Sonic vs Satria FU injeksi di bulan Februari 2017 yang bersumber dari Kompas.com dibawah ini :

Data Penjualan Bebek 150cc
 Januari 2017
Februari 2017
Yamaha MX-King 5.149 unit 6.414 unit
Honda Sonic 150R 2.525 unit 5.000 unit
Suzuki Satria F150 991 unit 918 unit
Honda Supra GTR 517 unit 603 unit

Terlihat jika di bulan Februari atau tepat setahun mengaspal di Indonesia, ayago terkencang dan tak terkalahkan di adu drag(katanya) dari Suzuki ini hanya terdistribusikan sebanyak 918 unit, yang artinya sama seperti di bulan Januari yang hanya 991 unit saja…

Dan dengan hasil tersebut juga artinya, pendistribusian Honda Sonic di bulan Februari hampir 5 kali lipat penjualan ayago Satria FU pemirsa.. wow.. perbandingannya pasa jauh-jauh gitu ya? hehe.. Lalu apakah distribusi Satria yang biasanya stabil diangka seribu hingga 2 ribuan unit ini terganggu dengan hadirnya Suzuki GSX-R150 juga GSX-S150? Nah, mungkin pemirsa punbya jawabannya sendiri, monggo didiskusikan di kolom komentar dibawah…

Baca juga yang menarik lainya :

Ditulis oleh Warungasep.

Kontak Warungasep.net :

Posted from WordPress for Kalkulator<

13 Comments

  1. Ak memang fbh,tp liat mx king memng luar biasa bodinya. Kekar, sperti mmbusungkan dada, Laki banget. Dari depan kebelakang kekernya dapet. Top buat yamaha yg sukses bikin mx king terasa sprti “king”

  2. MX King, pake gearboks R15, manteb deh… soal Satria? hmmm… bagiku masalahe cuma modele uwelek tenann… ingat ayago itu hypersegmented, makanya banyak faktor sensitif di dalamnya (tetapi faktor GSX series cuma berpengaruh kecil alias tidak signifikan, maklum karena hypersegmented tadi), mau diklaim punya mesin terkuat dan terkencang sekalipun, kalo desainnya jelek ya gak bakalan laku.

  3. Angka penjualan yamaha itu gabungan MX King dan MX 150 ya mang? Kok ga pernah lihat angka penjualan MX 150 ya? Secara tipe kan MX King dan MX 150 memang beda meskipun perbedaaannya hanya dari segi fitur saja.

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!