Hasil Lengkap Race 2 dan Klasemen Poin ARRC 2017 Thailand : Ahmad Saugi Podium 3 SAC

Warungasep.net – Walaupun sang juara 3 kali berturut-turut AP250 yakni Gerry Salim gagal ikutan balapan, tapi berita menariknya adalah ada salah satu pembalap Indonesia lainnya yang mampu menjadi juara dan mengumandangkan lagu kebanggan Indonesia Raya di Sirkuit Chang Buriram Thailand tempat digelarnya Race ke-2 ARRC 2017 Round 2 Thailand,Dialah Wahyu Aji Trilaksana yang berhasil menjadi juara kelas Underbone atau UB150 dengan Yamaha MX-King…

Selain itu, dikelas AP250 juga rekan setim Gery di AHRT yakni Rheza Danica berhasil menyabet juara ke-2 setelah mengalahkan pembalap Thailand , Anupab Sarmoon pada balapan yang dimenangkan pembalap Jepang Takehiro Yamamoto tadi siang… Sayangnya dikelas paling tinggi yakni dikelas Supersport 600cc, Pembalap Kawasaki dari Indonesia yakni Ahmad Yudhistira gagal podium dan harus puash finish diposisi ke-5…Ngobrolin SS600 nih pemirsa, ternyata juaranya yakni Anthony West didiskualifikasi, sehingga Azlan Shah yang awalnya mendapat podium ke-2 otomatis menjadi juara seri 2 ARRC 2017 Thailand Race 2…

Namun kita juga jangan lupakan balapan Suzuki Asia Challenge 2017 nih pemirsa, karena pada balapan OMR Suzuki GSX-R150 ini, pembalap Indonesia yakni Ahmad Saugi Muchtar berhasil mendapat juara ke-3, padabalapan yang dimenangkan oleh pembalap Jepang Tetsuya Fujita dan juara ke-2 asal negara Sri Langka yakni Aaron Gunawardena…

Dan untuk lebih lengkapnya saya akan berikan Hasil Lengkap balapan ARRC 2017 Thailand di Race ke-2 beserta hasil Kualifikasi sementar ARRC 2017 beserta jumlah poinnya dibawah ini :

Hasil Lengkap ARRC 2017 Thailand Race ke-2 kelas UB150 :

  • Klasemen Sementara ARRC 2017 kelas UB150

Hasil Lengkap ARRC 2017 Thailand Race ke-2 kelas AP250 :

  • Klasemen Sementara ARRC 2017 kelas AP250

Hasil Lengkap ARRC 2017 Thailand Race ke-2 kelas SS600 :

  • Klasemen Sementara ARRC 2017 kelas SS600 :

Hasil Lengkap ARRC 2017 Thailand Race ke-2 SAC 2017 :

  • Klasemen Sementara ARRC 2017 kelas

Nah, pemirsa bisa lihat di kelas AP250, walaupun Geryy salim tidak ikut balkapan, tapi ia masih memimpin dengan bekal 3kali kemenangan mendapat 3 kali 25 poin penuh, jadinya 75 poin milik Gerry dan masih memimpin klasemen AP250 dengan selisih 1 poin dari pembalap Yamaha R25 asal Thiland Anupab Sarmoon… Jadi kita nantikan saja balapan selanjutnya yang akan digelar di Sirkuit Suzuka Jepang pada gelaran ARRC 2017 round 3 pada tanggal 3 sampai 4 Juni 2017 nanti (Baca lengkapnya di ; Jadwal ARRC 2017 ).. semoga berguna…

Baca juga yang menarik lainya :

Ditulis oleh Warungasep.

Kontak Warungasep.net :

Posted from WordPress for Kalkulator<

3 Comments

Leave a Reply to SontoloyoCancel reply