Inilah Daftar Motor Honda Yang Laris Diekspor April 2018

Produk Honda di Filipina didominasi produk AHM yang diekspor

Warungasep.net – Di artikel sebelumnya saya sudah bahas tentang data motor ekspor degan judul Honda Beat kalahkan Nmax di ekspor April 2018 dimana menurut data Asosiasi Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) mencatatakan jika penjualan ekspor salah satu produk Honda berhasil mengalahkan produk Yamaha yaitu Nmax di bulan April 2018 kemarin. Nah, diartikel kali ini sebagai pelengkap dan tambahan saja tentang data semua motor Honda yang diekspor selama bulan ke-4 tahun 2018 ini.

Oke, menurut data AISI yang dihimpun AHM, penjualan ekspor Honda Beat 10.167 unit dan sekaligus memberikan kontribusi tertinggi sebanyak 67% dari 16.354 unit motor Honda yang diekspor atau berkontribusi 37% terhadap ekspor sepeda motor nasional mencapai sebanyak 44.271 unit. selain itu, produk skutik entrylevel AHM ini juga menyumbang terbesar motor ekspor Honda yang selama 4 bulan terkahir mencapai angka ekspor sebanyak 49.546 unit.

Nah, bkan hanya Honda Beat saja yang laris di luar negeri selama bulan April 2018 kemarin, masih banyak juga produk Honda lainnya, dan untuk mengetahui produk Honda apa saja yang laris di luar negeri selama April kemarin, berikut ini datanya :

Data Ekspor Motor Honda April 2018

  1. Honda Beat : 10.167 unit
  2. Vario series : 5.045 unit
  3. Honda Sonic 150R : 528 unit
  4. Honda CRF150L : 280 unit
  5. Honda CBR150R : 144 unit
  6. Honda Revo : 80 unit
  7. Honda Blade : 40 unit
  8. Honda CB150 Verza : 30 unit
  9. Honda CB150R Streetfire : 20 unit
  10. Honda Supra series : 15 unit
  11. Honda Scoopy : 5 unit

Dan terkahir, jika pemirsa ada yang bertanya, motor Honda ini di ekspor ke negara mana saja sih? Untuk mengetahuinya pemirsa monggo klik artikel berikut ini untuk mengetahuinya ===== > Daftar Negara yang diekspor produk AHM

Baca juga yang menarik lainya :

Kontak Warungasep.net :

  • Email : [email protected]
  • Facebook : Warungasep.net
  • Twitter : @Warungasep
  • Instagram : Warungasepnet

Ditulis oleh Warungasep. < a

1 Comment

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!