Kualifikasi Motogp Sachsenring Jerman 2016 : Marc Marquez Pole, Rossi ke-3

kulaifikasi motogp german 2016

4 rider terdepan hasil kualifikasi Motogp Jerman 2016

Warungasep.net – Marc Marquez tampil sebagai yang tercepat pada kualifikasi Motogp 2016 seri ke-9 yang digelar di Sirkuit Sachsenring Jerman. Marquez mencatatkan waktu lap tercepat 1 menit 21.160 detik.

Dan yang akan start diposisi kedua ada pembalap Ducati dari tim Avintia Racing Hector Barbera, sedangkan pembalap Italia yang pada seri sebelumnya terjatuh dan ingin membayar kekelahannya di Jerman Valentono Rossi start diposisi ke 3 didepan Danilo Petrucci.

Lalu mana Lorenzo? Pada sesi kualifikasi banyak rider terjatuh termasuk Dani Pedrosa, Lorenzo dan Vinales, namun pada sesi terakhir kualifikasi 2, Lorenzo akan start diposisi ke 11 dibelakng Pedrosa.

Untuk lebih lengkapnya simak 12 starter terdepan hasil Kualifikasi 2 Motogp 2016 seri Sachsenring Jerman, cekidot :

Pos. Num. Rider Nation Team Bike Km/h Time Gap 1st/Prev.
1. 93 Marc MARQUEZ SPA Repsol Honda Team Honda 289.5 1’21.160
2. 8 Hector BARBERA SPA Avintia Racing Ducati 289.6 1’21.572 0.412 / 0.412
3. 46 Valentino ROSSI ITA Movistar Yamaha MotoGP Yamaha 290.0 1’21.666 0.506 / 0.094
4. 9 Danilo PETRUCCI ITA OCTO Pramac Yakhnich Ducati 291.1 1’21.666 0.506
5. 44 Pol ESPARGARO SPA Monster Yamaha Tech 3 Yamaha 288.7 1’21.738 0.578 / 0.072
6. 25 Maverick VIÑALES SPA Team SUZUKI ECSTAR Suzuki 289.6 1’21.784 0.624 / 0.046
7. 4 Andrea DOVIZIOSO ITA Ducati Team Ducati 295.0 1’21.858 0.698 / 0.074
8. 41 Aleix ESPARGARO SPA Team SUZUKI ECSTAR Suzuki 288.1 1’21.883 0.723 / 0.025
9. 29 Andrea IANNONE ITA Ducati Team Ducati 295.8 1’21.890 0.730 / 0.007
10. 26 Dani PEDROSA SPA Repsol Honda Team Honda 292.6 1’21.892 0.732 / 0.002
11. 99 Jorge LORENZO SPA Movistar Yamaha MotoGP Yamaha 291.1 1’22.088 0.928 / 0.196
12. 68 Yonny HERNANDEZ COL Pull & Bear Aspar Team Ducati 286.7 1’22.346 1.186 / 0.258

Selain Rossi, Lorenzo juga berambisi untuk mendapatkan podium di Sachsenring. Namun perlu diingat pada musim 2015 dan 2014 lalu duo Repsol Marquez dan Pedrosa berjaya di sirkuit ini. Lihat beritanya :

Lalu apakah Marquez yang kini memimpin klasemen sementara Motogp 2016 ini akan kembali tampil sebagai champion di sirkuit Jerman ini? kita akan saksikan aksinya nanti malam tanggal 17 Juli 2016…

Baca juga yang menarik lainya :

Ditulis oleh Warungasep.

Kontak Warungasep.net :

Posted from WordPress for Kalkulator

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!