Yamaha Mio series jadi produk terlaris Yamaha di bulan Juli 2016…
Warungasep.net – Artikel penjualan data AISI 2pada bulan Juli 2016 kemarin, yang belum saya posting adalah data penjualan motor Yamaha. Entah kenapa pasca kasus kartel dan peternakan sekarang sulit sekali dapat info lengkap tentang berita ini, padahal pastinya banyak sekali pemirsa yang ingin mengetahui tentang perkembangan berita penjualan produk berlogo Garpu Tala ini di tanah air. Tapi tenang pemirsa, akan saya ubek-ubek dan cari infonya, walaupun secuil tiga cuil akan saya ungkap dan bagikan, oke…
Seperti yang sudah saya bahas pada artikel sebelumnya, {baca : Data AISI lengkap Juli 2016 } Dari total market share nasional yang sebanyak 305.153 unit, Yamaha kebagian sekitar 29,82% yakni hanya terjual 91.015 unit selama bulan Juli 2016. Artinya data ini turun dibandingkan data pada bulan Juni 2016 sebelumnya yakni Juni yang sebanyak 127.224 unit.(Baca lengkapanya : Data AISI Yamaha Juni 2016 ).
Nah, pada Bulan Juli kemarin produk Yamaha yang terlaris di pasaran domestik/nasional adalah produk Mio series… Seperti yang kita tahu setelah hadir Yamaha Mio M3 2016 pada awal tahun lalu, lalu ditambah dengan Yamaha Mio Z 2016 apada April 2016 dan yang baru ada Yamaha Mio Z warna merah. Dan pada bulan kemarin, Mio series terjual sebanyak 26.170 unit. Dan jika dijumlah selama 7 bulan, Mio series tercatat terjual sebanyak 220.156 unit..
Produk kedua terlaris adalah Yamaha Nmax, selama bulan Januari hingga Juni 2016 matic gambot dengan fitur unggulan VVA teknologi ini total terjual sebanyak 117.599 unit, sedangkan dari Januari hingga Juli 2016 totalnya sebanyak 133.360 unit. Artinya selama Juli 2016, Yamaha Nmax yang dibandrol dengan harga termurah Rp 24jutaan ini terjual 15.761 unit. wow…
Untuk produk lainnya, maaf nih saya gak dapet beritanya, tapi ada nih info penjualan produk Yamaha MX-King, sudah saya posting bersamaan dengan Data penjualan Sonic, Mx-king, Satria dan Supra GTR beberapa hari lalu, yang tercatat terjual sebanyak 4.044 selama bulan Juli 2016 dan jika ditotal selama 7 bulan terakhir yang terjual sebanyak 32.784 unit.
Dan untuk penjualan eksport Yamaha akan saya bahas di artikel berikutnya…
Baca juga yang menarik lainya :
- Bukan Vespa, Skuter Paling Laris di Italia Tahun 2022 Adalah…
- Tembus 600ribu Unit, Berikut Data AISI Januari 2023
- Honda Masih Rajanya Penjualan Motor Global di Tahun 2022
- Data AISI 2022, Honda Kuasai 68 Persen Market Share ?!
- Data AISI Januari – Juni 2022, Masalah Chip Bikin Anjlok? Ini Penyebabnya…
- Terjual 481.375 Unit, Berapa Target Penjualan Vario 160 di Jawa Barat ?
- 20 Motor Terlaris 2021 di Prancis, Honda Forza 125 Paling Laris!
- Kymco Motor Nomor 1 Di Taiwan, Yamaha Ke-3, Honda Kemana?
- 20 Pabrikan Motor Terlaris di Yunani Tahun 2021, Motor Bebek Mendominasi !?
- Kontribusi Ekspor Motor Honda di Tahun 2021 Capai 49 persen, Vario Paling Laris !
- Skutik Klasik Kok Kotak? Inilah Yamaha LIMI 125 Versi 2023
- Bermesin R15, Yamaha Y16ZR Doxou Edition Versi 2023 Rilis di Malaysia
- Lucunya Skutik Retro Yamaha Vinoora 125 Versi 2023
- Galang dan Aldi, Adik Kakak Yang Berprestasi di WSSP dan R3 bLu cRU Catalunya 2023
- Belum Facelift Tapi Tetap Ganteng, Yamaha MX-King 2023 Punya 2 Warna Baru
- Inilah Yamaha GEAR 125 2023, Warna-warninya Seperti Pagar PAUD ?
- Walaupun Cuma 125cc, Yamaha Factor 125 UBS Tampil Gagah dan Mempesona
- Yamaha Neo 125 2024, Soul GT Versi Brazil Yang Pakai Rem UBS
- NMax Enggak Laku di Spanyol, Tapi PCX Paling Laris
- Cakepnya Yamaha R15 Warna Putih Velg Merah Versi 2023 di India
Ditulis oleh Warungasep.
Kontak Warungasep.net :
- Email : [email protected]
- Facebook : Warungasep.net
- Blogspot : Motorjipi.com
- Twitter : @Warungasep
- Whatsapp : 085222233573
Posted from WordPress for
Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!