Warungasep.net – Akhirnya Lorenzo bisa membuktikan dirinya masih bertaji di Motogp musim 2016 ini. Karena ia berhasil mendapat Pole Position pada Kualifikasi seri ke-13 Motogp 2016. Oh ya kali ini Sirkuit Misano Marco Simoncelli, San Marino jadi tuan rumah. Kampungnya Rossi sama mendiang Simoncelli nih pemirsa…
Lorenzo berhasil menjadi yang tercepat sekaligus memecahkan rekor dirinya tahun lalu yakni dengan catatan lap time 1:32,076 detik. Sedangkan yang akan start diposisi ke 2 ada Valentino Rossi lalu diikuti Maverick Vinales diposisi ke 3.
Sedangkan pembalap Repsol Honda akan memulai balapan diposisi ke 4 didepan pembalap tim satelit Pirro dan Dovizioso. Dan untuk lebih lengkapnya simak Hasil Lengkap Kualifikasi Motogp Misano San Marino 2016 dibawah ini :
1. Jorge Lorenzo ESP Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 31.868s [Lap 7/8] 290km/h (Top Speed)
2. Valentino Rossi ITA Movistar Yamaha MotoGP (YZR-M1) 1m 32.216s +0.348s [7/8] 289km/h
3. Maverick Viñales ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 32.381s +0.513s [7/8] 291km/h
4. Marc Marquez ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 32.443s +0.575s [4/8] 287km/h
5. Michele Pirro ITA Ducati Team (Desmosedici GP) 1m 32.467s +0.599s [7/8] 292km/h
6. Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (Desmosedici GP) 1m 32.677s +0.809s [8/8] 294km/h
7. Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1m 32.743s +0.875s [6/8] 287km/h
8. Dani Pedrosa ESP Repsol Honda Team (RC213V) 1m 32.859s +0.991s [9/9] 291km/h
9. Aleix Espargaro ESP Team Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 32.918s +1.050s [3/6] 285km/h
10. Pol Espargaro ESP Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 33.002s +1.134s [3/7] 287km/h
11. Hector Barbera ESP Avintia Racing (Desmosedici GP14.2) 1m 33.301s +1.433s [4/4] 288km/h
12. Alvaro Bautista ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 33.929s +2.061s [7/8] 287km/h
13. Stefan Bradl GER Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 33.399s 284km/h
14. Alex Lowes GBR Monster Yamaha Tech 3 (YZR-M1) 1m 33.635s 286km/h
15. Danilo Petrucci ITA Octo Pramac Yakhnich (Desmosedici GP15) 1m 33.716s 288km/h
16. Eugene Laverty IRL Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP14.2) 1m 33.772s 288km/h
17. Jack Miller AUS Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V) 1m 33.847s 287km/h
18. Scott Redding GBR Octo Pramac Yakhnich (Desmosedici GP15) 1m 33.989s 288km/h
19. Tito Rabat ESP Estrella Galicia 0,0 Marc VDS (RC213V)* 1m 34.302s 285km/h
20. Yonny Hernandez COL Aspar MotoGP Team (Desmosedici GP14.2) 1m 34.465s 285km/h
21. Javier Fores ESP Avintia Racing (Desmosedici GP14.2) 1m 35.161s 283km/h
Oh ya, sekedar informasi jika 2 seri balapan, pembalap Yamaha Tech3 Motogp Bradley Smith utuk sementara digantikan oleh Alex Lowes, sedangkan Loris Baz yang kemarin Crash saat di GP Inggris digantikan oleh Javier Fores. Oh ya, pada saat FP2 kemarin sempat ada perseteruan antara Rossi dan pembalap Suzuki Aleix Espargaro, keduanya bersitegang tatkala Rossi merasa terganggu oleh Aleix saat dirinya melakukan flying lap dan ditikungan terakhir racing linenya terhalang oleh Aleix, Rossi protes. Tapi Aleix membalas dengan kata tak pantas, alhasil Rossi mengumpat sambil menunjukan gestur mengacungkan jari tengah kepada Aleix, baca lengkapnya di Artikel : Rossi marah kepada pembalap Suzuki.
Ya, semoga saja perseteruan mereka cepat selesain ya. Oh ya, ngomongin GP Misano 2016 ini, kira-kira siapa yang diprediksi menang ya? Pada musim kemarin yang menang di kandang Rossi ini adalah Marquez, Rossi finish ke-5 dan Lorenzo Crash( Baca : Hasil Motogp Misano 2015 ). Nah apakah musim ini Rossi akan berjuang menjadi Local Hero di Misano? Atau Marquez akan mengulang kesuksesannya disini? Tapi, ingat Lorenzo dapet Pole Position, dilintasan kering bisa saja ia ngacir duluan dan tak terkejar, hehe.. Jadi kita lohat saja aksinya besok tanggal 11 September 2016… semoga seru,,,, 😀
Baca juga yang menarik lainya :
- Klasemen MotoGP, Moto2, Moto3 dan Moto-E Pasca #FrenchGP 2023
- Hasil Motogp Prancis 2023, Bezzecchi Juara! Marc dan Pecco Jatuh
- Hasil Moto2 Le Mans 2023, Pembalap Italia Juara! Ceko Kedua dan Spanyol P3
- Hasil Sprint Race Motogp Le Mans 2023, Martin Juara! Pecco P3 Kalahkan Marc Marquez
- Kualifikasi Motogp Le Mans 2023, Marc Marquez is Back Langsung P2
- Penerus Mario Aji Raih Poin Pertama di Balapan JuniorGP Estoril 2023
- Klasemen Lengkap Moto3, Moto2 dan Motogp Pasca GP Jerez 2023
- Hasil Motogp Jerez 2023, Pecco Juara Kalahkan Duo KTM!
- Hasil Moto2 Jerez 2023, Pembalap Inggris Juara! Ai Ogura Terjatuh
- Hasil Moto3 Jerez 2023, Pembalap Berhelm NHK Back to Back Podium! Mario Finish P19
- Jorge Lorenzo Resmi Pensiun Dari Motogp, Valencia Jadi Balapan Terakhir!
- Motogp Catalunya 2019 : Marquez Juara… Lorenzo Tabrak Dovi, Vinales dan Rossi Sekaligus!
- Kualifikasi Motogp Le Mans 2019 : Marquez Pole, Lorenzo Start ke-8
- Foto Jorge Lorenzo Naik Honda RC213V Dan Pakai Wearpack Repsol
- Hasil Motogp Misano 2018 : Doviziso Juara, Marquez Finish ke-2 Berkat Terjatuhnya Lorenzo!
- Hasil Race Motogp Austria 2017 : Lorenzo Masih Belum Juara!
- Inilah Daftar Gaji Pembalap Motogp 2017, Rossi dan Marquez Tertinggi.. Lorenzo Ke-3
- Foto Lorenzo dan Dovizioso Dengan Team Ducati 2017 Juga Tampilan Motor Ducati Desmosedici GP17
- Kualifikasi Motogp Valencia 2016 : Lorenzo Poleposition di Balapan Terakhirnya Bersama Yamaha
- Rossi Unggul 24 Poin Dari Lorenzo Pada Klasemen Sementara Usai AustralianGP 2016
Ditulis oleh Warungasep.
Kontak Warungasep.net :
- Email : [email protected]
- Facebook : Warungasep.net
- Blogspot : Motorjipi.com
- Twitter : @Warungasep
- Whatsapp : 085222233573
Posted from WordPress for Kalkulator<
Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!