
Warungasep.net – Tahun 2017 kini sudah memasuki bulan ketiga, dan seperti biasa dipertengahan bulan di blog ini selalu bahs artikel tentang data penjualan motor yang selalu ditunggu para pembaca(terimakasih banyak yang sudah nunggu hehe..). Untuk data distribusi bulan Februari sudah saya bahas diartikel sebelumnya, diketahui jika pada bulan kemarin tercatat 350ribuan unit motor telah dikirim ke dealer, dan sekitar 76% marketshare dikuasai Honda dan Yamah diposisi ke-2 dengan 20% saja…
Nah diawal tahun 2017 ini lumayan banyak produk baru yang dirilis, namun untuk sebagian mungkin baru dalam tahap distribusi dan ada juga yang masih diproduksi… Namun melihat perkembangan data penjualan, justru dibulan kemarin motor yang terlaris masih itu-itu saja… Motor skutik masih mendominasi, namun beberapa motor bebek dan motor sport ikut menyumbang penjualan pabrikan…
Dan berikut ini akan saya tampilkan 10 produk motor terlaris selama bulan Februari 2017 :
10 Produk Terlaris |
Penjualan Februari 2017 |
1. Honda Beat series | 152.703 unit |
2. Honda Vario series | 98.132 unit |
3. Honda Scoopy | 46.301 unit |
4. Yamaha Mio series | 23.638 unit |
5. Yamaha Nmax | 13.825 unit |
6. Yamaha Soul GT | 12.761 unit |
7. Honda CBSF | 11.591 unit |
8. Honda Revo series | 11.570 unit |
9. Yamaha Fino | 11.238 unt |
10 Honda Supra series | 8.998 unit |
Nah dari data diatas, sudah bukan rahasia lagi jika 5 besar produk motor terlaris masih sama seperti bulan-bulan sebelumnya, 3 posisi teratas masih ditempati Honda terutama penjualan Honda Beat series yang menajdi yang terlaris dengan angka penjualan mencapai 152ribuan unit, yang menarik adalah penjualan Scoopy, walaupun ada kabar jika AHM akan mempersiapkan skutik retro terbaru ini, tapi distribusi masih stabil diangka 40ribuan unit pemirsa…
Yamaha masih memiliki Mio series dan Nmax series yang menyumbang sekitar 13ribu hingga 23ribuan unit di bulanbruari 2017 kemarin yang dilengkapi varian skutil Yamaha lainnya seperti Soul GT yang mengalami kenaikan dan Fino 125 yang berada diposisi ke-9 terlaris..
Disegmen motor bebek ada Honda Revo series dan Honda Supra series dan jikia pemirsa perhatikan untuk segmen sport hanya ada All New Honda CB150R saja yang menempati urutan ke 7 sebagai motor sport terlaris di bulan Februari kemarin.. artinya sport naked ini melenggang sendirian tanpa rivalnya yakni Yamaha Vixion yang jika biasanya terus saling menyusul pada penjualan…
Jadi, hilangnya Yamaha Vixion pada 10 produk motor terlaris diatas bisa menjadi tanda jika Yamaha sepertinya secara perlahan mengurangi distribusi varian sport naked 150cc-nya dan ini dengan indikasi bakal munculnya All New Yamaha Vixion yang sperti yang kita tahu saat ini sedang dalam mas uji tes dan siap untuk diproduksi masal untuk menggantikan Yamaha Vixion advance yang eksis sekarang ini… kita tunggu saja…
Baca juga yang menarik lainya :
- Daftar Pemenang Motogp Award 2017
- Video Full Race Motogp Valencia 2017
- Klasemen Akhir Motogp, Moto2 dan Moto3 Pasca Race GP Valencia 2017
- Hasil Final Motogp Valencia, Marc Marquez Juara Dunia Motogp 2017
- Kualifikasi Final Motogp Valencia 2017, Marquez Pole, Iannone Start ke-3, Dovizioso ke-9
- Video Full Race Motogp Sepang 2017
- Klasemen Poin Motogp, Moto2 dan Moto3 Pasca Race GP Malaysia 2017
- Hasil Race Motogp Sepang Malaysia 2017, Dovizioso Juara, Gelar Juara Dunia Marquez Tertunda…
- Video Full Race Motogp Phillip Island Australia 2017
- Klasemen Poin Motogp, Moto2 dan Moto3 Pasca AustralianGP 2017
- KTM 890 Adventure R dan Rally 2021 Resmi Dirilis, Lawan Tangguh BMW F850GS
- Belum Facelift, KTM RC125, RC200 dan RC390 Cuma Ganti Baju !
- CFMoto 1250TR-G Rilis di China, Mocin Moge Touring Bermesin KTM V-twin
- KTM 390 ADVenture Rilis di Indonesia, Harga 119 Jutaan
- [SPYSHOTS] Intip Perubahan KTM RC390, Rilis Akhir Tahun Ini?
- KTM RC390 SRV, Jadi Lebih Cakep Dari Aslinya…
- CFMoto CF1250J 2020, Moge Mocin Dengan Mesin Terbesar Dikelasnya?
- Siapakah Pengganti Zarco? Inilah Pembalap Team Redbull KTM dan Tech3 di MotoGP 2020
- Tampilan Baru KTM RC390 2020 dan KTM Duke 390 2020
- KTM Duke 250 2020 Ketambahan 2 Warna Baru
Ditulis oleh Warungasep.
Kontak Warungasep.net :
- Email : warungasep@gmail.com
- Facebook : Warungasep.net
- Blogspot : Motorjipi.com
- Twitter : @Warungasep
- Instagram : Warungasepnet
Posted from WordPress for Kalkulator<
Lenyap senyap 😀
apa yang terjadi
—
Kenapa WSBK tidak terkenal di Indo ?
http://rpmsuper.com/kenapa-world-super-bike-kurang-populer-di-indonesia/
Teu Mungkin Sep Pikse Eleh………….
bosen ah.. btw theme na geus ganti deui wae
http://kobayogas.com/2017/03/09/email-pembaca-bingung-pilih-suzuki-gsx-r150-atau-ktm-rc200/