
Warungasep.net – Ketika CB series lainnya sudah bertransformasi dari model streetfighter menjadi motor bergaya motor retro modern, sepertinya untuk CB series 500cc masih belum berubah dan masih sama dengan model sebelumnya masih mempertahankan desain street bike modern yang serba tajam. Karena terbukti Honda CB500F 2018 hanya mengalami perubahan warna saja, salah satunya adalah yang dipajang di Thailand Motor Expo 2017 seperti berikut ini :
Motor yang juga dijual di Indonesia dibandrol dengan harga Rp. 139jutaan (Baca : Harga CB500F ) dan jadi Moge termurah Honda di Indonesia ini di Thailand sana hanya di bandrol dengan harga 21.000 THB atau sekitar Rp 87jutaan saja. Sama seperti versi fairingnya Honda CBR500R 2018, CB 500F ini mengusung mesin 471cc DOHC Parallel twin dengan pendingin cairan, powernya mencapai 39 kw pada 8.500 rpm di torsi 46,8Nm pada 7.000 rpm. Headlampnya sudah LED dan punya tampilan gahar dengan body minimalis yang memperlihatkan kekekaran mesinnya.
Walaupun belum diumumkan secara resmi, Tapi beberapa situs di Thailand sana sudah mengungkap jika CB500F versi 2018 ini punya 3 warna baru,antara lain warna merah, hitam dan yang terbaru adalah warna biru yang cakep banget, untuk lebih lengkapnya pemirsa bisa simak galeri foto 2018 CB500F :
Honda CB500F 2018 warna biru
Honda CB500F 2018 warna hitam doff
Honda CB500F 2018 warna merah silver
Baca juga yang menarik lainya :
- Lucunya Scoopy Baru Warna Pink di Thailand
- Lampunya Bulat, Honda CB150R 2024 Makin Ganteng Pakai Rangka Merah
- Pecinta Bebek Retro Jangan Lihat! Cakepnya Honda Super Cub 110cc 2023 di Thailand
- Honda Giorno+ Resmi Dirilis, Enggak Pakai Rangka eSAF Euy!
- Ikutan Brasil, Honda ADV160 Edisi Iron Man dan Captain America Rilis di Thailand
- Bukan Honda Beat, Motor Terlaris di Thailand Tahun 2022 Adalah…
- Honda PCX160 Midnight Race Edition, PCX 2023 Berkelir Sporty Rilis di Thailand
- Ada Honda Vario 160 2023 Matte Blue Yang Rilis di Thailand
- All New Honda Wave 125i 2023, Supra Bapack Di Thailand Pakai Mesin Baru
- Honda Thailand Rilis FORZA 350 Versi 2023 Dengan Dual LED Headlight Baru!
- Honda NX500 2024, Moge Adventure Ber-Headlamp “Genio”?!
- Lampunya Bulat, Honda CB150R 2024 Makin Ganteng Pakai Rangka Merah
- Honda CB350 DLX Resmi Dirilis, Dimirip-miripin Sama Royal Enfield!?
- Headlampnya Jadi Culun, CB500 2024 Kini Masuk Keluarga Hornet
- Niru Sugomi?! Honda CB1000 Hornet 4 Silinder Bertenaga 150 HP
- AHM Rilis Motor 4 Silinder Honda CB650R Versi 2023 Seharga Rp. 291Jutaan
- 6 Varian Honda CB350 2023 Versi Custom Modifikasi Rilis di India
- Honda CB300F Twister 2023 Rilis di Brazil, Upgrade Mesin Tapi Suspensi Depan Belum Upside Down
- Warna Baru Honda CB150X 2023 Sahara Matte Brown, Harga Rp. 33 Jutaan
- Khusus Brasil, Honda Rilis CB650R 2023 Matte Green Yang Beda Dari Negara Lain
Kontak Warungasep.net :
- Email : [email protected]
- Facebook : Warungasep.net
- Blogspot : Motorjipi.com
- Twitter : @Warungasep
- Instagram : Warungasepnet
Ditulis oleh Warungasep. <
Ulasan peceh ex nya mana…lagi menggeliat dan menebar pesona
Aisi mana?
Yahhh ganti warna doang geningan
http://kobayogas.com/2017/12/07/2018-tvs-apache-rr-310-spesifikasi-dan-harga-sayang-1-silinder/