Warungasep.net – Hari Minggu kemarin, di sirkuit Sentul Bogor Jawa Barat, PT. YIMM punya event balapan besar yang bernama Yamaha Endurance Festival 2018. Balapan ini benar-benar berbeda pada kompetisi biasanya. Balapan ini mirip dengan Suzuka 8 Hours yang ada di Jepang, yakni uji ketahanan motor selama waktu yang ditentukan dan balapan ini ternyata yang pertama ada di Indonesia, dan tentunya lagi-lagi Yamaha yang menjadi pelopornya sebagai bukti Yamaha yang selalu konsisten mendukung dunia balap di Indonesia juga sebagai apresiasi bagi para komunitas motor Yamaha di Indonesia…

Yupz, karena sebagian besar yang ikut dalam kompetisi uji ketahan motor ini didominasi para komuniras motor Yamaha R series. Oh ya, balapan ini terbagi dalam 3 kelas diantaranya kelas Community 150cc, Community 250cc dan Kelas Open 250cc dan balapan ini diikuitu sekitar 52 tim atau 104 peserta yang datang dari berbagai daerah di Indonesia.

Nah, balapan Yamaha Endurance 2018 ini terbagi dalam perjalanan waktu lap selama 1 dan 2 jam. Di kelas Community 150 cc menempuh perjalanan selama 1 jam dan berhasil melahap 25 lap, kemudian di kelas Community 250 cc sepanjang 1 jam menempuh 27 lap sedangkan untuk kelas Open Class 250 cc yang mengitari trek Sentul selama 2 jam berhasil berputar sebanyak 63 lap.

Dan berikut ini adalah daftar para pemenang Yamaha Endurance Festival 2018 dari 3 kelas berbeda, cekidot :

Kelas Community 150cc :

Kelas Community 250cc :

Kelas 250cc Open :

Sumber gambar : Aripitstop
Baca yang unik lainya :

Kontak Warungasep.net :

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!