
Warungasep.net – Tak terasa Motogp 2019 sudah memasuki seri ke-5, dan besok balapan akan berlangsung di sirkuit Le Mans Prancis. Marc Marquez berhasil mendapat pole position setelah pembalap team Repsol Honda ini berhasil mencatatkan waktu tercepat 1m 40.952 detik walaupun dirinya sempat terjatuh. Dan dibalapan yang akan berlangsung tanggal 19 Mei 2019 pukul 19.00 WIB besok ini Marquez akan memulai start paling depan, didepan pembalap Ducati Danilo Petrucci yang start diposisi ke-2 dan bersama mereka di row terdepan ada pembalap Australia Jack Miller.
Di row ke-2, ada 3 pembalap Italia antara lain Dovizioso yang akan start diposisi ke-4 disusul pembalap Team Monster Yamaha Valentino Rossi diposisi start ke-5 dan Morbidelli ke-6. Dan yang menarik adalah team matte Marquez di team Repsol yaitu Jorge Lorenzo berhasil masukke babak Q2 dan akan memulai balapan di posisi ke-8.
Lalu bagaimana dengan posisi start pembalap team Ecstar Suzuki? Sayang sekali pembalap yang lagi akan memulai balapan diposisi belakang, Joan Mir akan start diposisi ke-18 dan Alex Rins diposisi ke-19. Untuk lebih lengkapnya pemirsa bisa simak hasil kualifikasi Motogp Le Mans 2019 dibawah ini :
- Marc Marquez ESP Repsol Honda (RC213V) 1m 40.952s [Lap 2/8] 297km/h (Top Speed)
- Danilo Petrucci ITA Ducati Team (GP19) 1m 41.312s +0.360s [Lap 3/7] 298k
- Jack Miller AUS Pramac Ducati (GP19) 1m 41.366s +0.414s [Lap 2/5] 299k
- Andrea Dovizioso ITA Ducati Team (GP19) 1m 41.552s +0.600s [Lap 5/8] 302k
- Valentino Rossi ITA Monster Yamaha (YZR-M1) 1m 41.655s +0.703s [Lap 6/8] 292k
- Franco Morbidelli ITA Petronas Yamaha SRT (YZR-M1) 1m 41.681s +0.729s [Lap 3/9] 290k
- Takaaki Nakagami JPN LCR Honda (RC213V) 1m 42.059s +1.107s [Lap 3/6] 293k
- Jorge Lorenzo ESP Repsol Honda (RC213V) 1m 42.067s +1.115s [Lap 5/8] 298k
- Aleix Espargaro ESP Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 42.450s +1.498s [Lap 2/8] 296k
- Fabio Quartararo FRA Petronas Yamaha SRT (YZR-M1)* 1m 42.509s +1.557s [Lap 4/8] 289k
- Maverick Viñales ESP Monster Yamaha (YZR-M1) 1m 42.555s +1.603s [Lap 4/8] 292k
- Pol Espargaro ESP Red Bull KTM Factory (RC16) No TIme
- Francesco Bagnaia ITA Pramac Ducati (GP18)* 1m 39.982s 293k
- Johann Zarco FRA Red Bull KTM Factory (RC16) 1m 40.029s 295k
- Cal Crutchlow GBR LCR Honda (RC213V) 1m 40.114s 301k
- Miguel Oliveira POR Red Bull KTM Tech3 (RC16)* 1m 40.385s 293k
- Karel Abraham CZE Reale Avintia Ducati (GP18) 1m 40.482s 294k
- Joan Mir SPA Suzuki Ecstar (GSX-RR)* 1m 40.606s 293k
- Alex Rins ESP Suzuki Ecstar (GSX-RR) 1m 40.706s 296k
- Tito Rabat ESP Reale Avintia Ducati (GP18) 1m 41.351s 293k
- Hafizh Syahrin MAL Red Bull KTM Tech3 (RC16) 1m 41.717s 296k
- Andrea Iannone ITA Factory Aprilia Gresini (RS-GP) 1m 41.786s 295k
Baca yang unik lainya :
- Alex Marquez Resmi Gantikan Lorenzo di Team Repsol Honda Motogp, Kontrak Sampai 2020
- Hasil Race MotoGP Japan 2019 : Marquez Juara, Fabio ke-2, Dovi Gagalkan Podium Vinales!
- Juara MotoGP Thailand, Marc Marquez Juara Dunia Motogp 2019
- Hasil Race MotoGP Aragon 2019 : Marquez Juara, Ducati Podium 2 dan 3
- Hasil Race MotoGp Misano 2019 : Quartararo Gagal Juara, Dikalahkan Marquez di Lap Akhir
- Klasemen dan Poin Pembalap Motogp, Moto2 dan Moto3 2019… Marquez Bersaudara Memimpin!
- Motogp Catalunya 2019 : Marquez Juara… Lorenzo Tabrak Dovi, Vinales dan Rossi Sekaligus!
- Kualifikasi Motogp Le Mans 2019 : Marquez Pole, Lorenzo Start ke-8
- Hasil Race Motogp Jerez 2019 : Honda, Suzuki dan Yamaha Podium
- Hasil Kualifikasi Motogp Qatar 2019 : Vinales Pole, Marquez Start Ke-3, Rossi ke-14
- Daftar Pemenang MotoGP Award 2019
- Alex Marquez Resmi Gantikan Lorenzo di Team Repsol Honda Motogp, Kontrak Sampai 2020
- Final Motogp 2019 : Klasemen dan Poin Pembalap Motogp, Moto2, Moto3 dan Moto-E
- Final Moto-E Valencia 2019 : Finish ke-5, Matteo Ferrari Juara Dunia!
- Final Motogp Valencia 2019 : Marquez Juara, Quartararo Kedua
- Final Moto2 Valencia 2019 : Brad Binder Juara Kalahkan Thomas Luthi
- Kualifikasi Final MotoGP, Moto2, Moto3 dan Race 1 Moto-E Valencia 2019
- Jorge Lorenzo Resmi Pensiun Dari Motogp, Valencia Jadi Balapan Terakhir!
- Nonton Motogp Sepang 2019 Bersama Respiro | Hari ke-4, Shopping Day!
- Nonton Motogp Sepang 2019 Bersama Respiro | Hari ke-3, Sensasi Nonton Diatas Rooftop!
Kontak Warungasep.net :
Email : warungasep@gmail.com
Facebook : Warungasep.net
Twitter : @Warungasep
Instagram : Warungasepnet
Ditulis oleh Warungasep
Tulis Komentar anda dibawah ini, Maaf jika tidak terbalas, silakan hubungi kontak fanspage.. Thanks!