
Warungasep.net– Setelah digelar babak penyisihan di berbagai daerah di Indonesia, akhirnya gelaran balap OMR Honda Dream Cup atau HDC 2019 memasuki babak final. Dan sirkuit Brigif Cimahi ditunjuk sebagai tuan rumah ajang balap yang menjadi perintis para pembalap papan atas yang berkompetisi di luar negeri seperti Gerry Salim Andi Gilang, Mario SA dll ini
Ada sekitar 10 kelas yang dipertandingkan dari mulai Kelas HDC1 atau kelas 150cc Tune Up Seeded (Honda Sonic 150R/Supra GTR), kemudian Kelas HDC2 atau kelas 150cc Tune Up Pemula (Honda Sonic 150R/Supra GTR) lalu Kelas HDC3 atau kelas 150cc Standar Pemula U-16 (Honda Sonic 150R/Supra GTR), ada juga kelas Supermoto yang dihelat perdana di tahun ini hingga kelas balap motor matic.
Tentunya seri pamungkas HDC ini akan semakin seru karena menjadi ajang pembuktian siapa pembalap terbaik di tingkat Nasional. Balapannya sendiri digelar pada hari Minggu tanggal 24 November 2019, tak hanya menampilkan balapan di ajang Final HDC 2019 ini juga para pengunjung terutama dari sekitaran Kota Bandung dan sekitarnya akan dihibur oleh beberapa artis, diantaranya live perform dari Band Rosemary, Asep Balon hingga Nabila Putri.
Dan buat para pengunjung juga bisa mengikuti beragam macam program seperti service gratis, bazar, tesride, Supra GTR Challenge, HDC Tour, Edukasi Safety Riding hingga Karaoke Competition dan beragam macam game seru…
tjgtfBaca yang unik lainya :
- Galeri Foto dan Video Final Honda Dream Cup (HDC) 2019
- Inilah Daftar Juara Nasional Final HDC Cimahi 2019
- Hasil Lengkap Final HDC Cimahi 2019
- Kualifikasi Final HDC Cimahi 2019
- Jadwal dan Lokasi HDC Honda Dream Cup 2019, Ada 11 Kelas dan Kelas Baru OMR Supermoto Honda
- Hasil Final dan Klasemen Honda Dream Cup HDC 2018 di Yogyakarta
- Galeri Foto dan Video Honda Dream Cup Cimahi 2018
- Hasil Lengkap Honda Dream Cup HDC 2018 Seri 1 Cimahi di Semua Kelas
- Honda Dream Cup 2018 Seri Perdana Sukses Digelar di Cimahi Bandung
- Jadwal dan Lokasi Honda Dream Cup HDC 2018, Seri Perdana di Gelar di Cimahi
- 6 Generasi Honda CBR150R Yang Ada di Indonesia
- Perbandingan Spesifikasi CBR150R 2021 vs Yamaha R15 dan GSX-R150
- 5 Warna Honda CBR150R 2021, Masih Ada Varian Repsol dan AHRT Racing Red
- Honda CBR150R 2021 Resmi Dirilis, Pakai Upside Down Harga Rp. 35,9 Jutaan
- Honda Wave 110i 2021, Revo X Facelift Pakai Mesin Baru di Thailand
- [Braking News] Rem Belakang PCX Thailand Kini Sudah Cakram!
- Prediksi Motor Baru Honda 2021 Nanti, Siap-siap Di Awal Tahun!
- Harganya Rp. 90 Jutaan, Honda CBR250RR Rilis di Malaysia
- Honda Vision 110 2021 Facelift, Satu Lagi Skutik Bersasis ESAF di Vietnam
- PCX Hybdrid Juga Ikutan Facelift, Namanya Berubah Jadi Honda PCX e:HEV
Kontak Warungasep.net :
Email : warungasep@gmail.com
Facebook : Warungasep.net
Twitter : @Warungasep
Instagram : Warungasepnet
Ditulis oleh Warungasep
Komen Gratis !