
Warungasep.net – Beberapa varian electric vehicle atau motor listrik selalu memiliki desain yang mirip dengan skutik Jepang, diantaranya ada yang mirip dengan Honda Vario, sebut saja ada skutik Gesits yang dijual di Indonesia, lalu ada Vario Electric MBI X di Korea, ada juga Ini BMW Concept Link dari Jerman dan satu lagi motor listrik yang mirip Vario yaitu Tailing Leopard 2020, seperti ini penampakannya :
Mendengar kendaraan dengan nama Leopard atau hewan Macan Tutul ini selalu identik dengan nama sebuah Tank, tapi melihat desain daripada skuter listrik asal Taiwan ini justru lebih terlihat simple dan elegan. Yang menarik adalah desain body depan yang dipadukan dengan headlight yang memang sekilas mirip dengan Honda Vario lawas, namun headlight-nya sudah ful LED yang terlihat futuristik dengan DRL dibagia sisinya.
Selain lampu serba LED, motor ini juga sudah pakai panel speedometer full digital, bergam macam kotrol elektronik khas motor listrik hingga bisa terkoneksi dengan smartphone seperti Nmax Connected ABS. Motor listrik ini ditenagai baterai 72V 45Ah, untuk spek mesinnya belum diketahui namun diklaim mampu pencapai jarak 20 km lebih jauh dari pesaing di kelasnya, sebut saja ada Yamaha EC-05 atau juga Suzuki E-Ready.
Pihak Tailing Taiwan sendiri memasarkan Leopard ini dalam 3 varian antara lain tipe Jinyuan atau tipe terendah, lalu tipe Zhenyuan dan Zhiyuan sebagai tipe teratasnya. Untuk bandrol harganya kabarnya menunggu pademic virus Corona berakhir atau paling cepat saat musim semi mendatang…
Baca yang unik lainya :
- Asli… Kawasaki Ninja Listrik Resmi Dijual di Indonesia, Harganya 150 Jutaan!
- Berwajah “GSX Lele”, Honda Perkenalkan Skuter Listrik Baru Bernama SC e:
- Membingungkan! SYM PE3 Ini Motor Listrik Tapi Masih Pakai Bensin!?
- Lebih Murah dari ZX25R, Segini Harga Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1 di Amerika
- Honda Motocompacto, “Motor Lipat” Honda Yang Beneran Bisa Dilipat
- TVS X Electric Rilis di India, Desain dan Fiturnya Bikin Motor Jepang Terlihat Jadul!
- Fitur dan Spesifikasi Honda EM1 e: 2023, Cuma Bisa 45 Km Doang?!
- Motor Listrik Honda EM1 2023 Resmi Rilis di Indonesia, Harga 40-45 Jutaan
- Vespa Listrik “Ori” Resmi Rilis di Indonesia, Harganya 20 Kali Lipat “Vespa Listrik KW”
- BMW Rilis Mini Moto Listrik CE02 2024, Harganya Lebih Mahal Dari ZX25R
Kontak Warungasep.net :
Email : [email protected]
Facebook : Warungasep.net
Twitter : @Warungasep
Instagram : Warungasepnet
Ditulis oleh Warungasep
Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!