Hasil Race Final Moto3 Valencia 2021, Xavier Artigas Juara

Warungasep.net – Pembalap Rookie dari tim Leopard Racing Xavier Artigas berhasil menjadi juara di race Final Moto3 Valencia 2021. Artigas yang menggunakan motor Honda finish pertama, disusul Sergio Garcia finish kedua, dan ketiga ditempati pembalap KTM, Jaume Masia.Kemenangan Artigas tak lepas dari drama di lap akhir, dimana Pedro Acosta yang memimpin di 2 race terakhir mengalami insiden di lap terakhir yang melibatkan Dennis Foggia dan menyebabkan sang juara dunia Moto3 tersebut terjatuh.

Untuk lebih lengkapnya pemirsa bisa lihat hasil race final Moto3 musim 2021 dibawah ini :

Baca juga yang menarik lainya :

Kontak Warungasep.net :

  • Email : [email protected]
  • Facebook : Warungasep.net
  • Twitter : @Warungasep
  • Instagram : Warungasepnet

Ditulis oleh Warungasep.

Be the first to comment

Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!