
Warungasep.net – Moto2 Assen 2021 menjadi ajang battle duo team antara RedBull KTM dan Marc VDS, dan Raul Fernandez dan rekan setimnya Remy Gardner berhasil mengalahkan duo pembalap Elf Marc VDS yaitu Agusto Fernandez dan Sam Lowes. Raul yang diisukan akan direkrut Yamaha musim depan ini berhasil finish pertama disusul Remy dan Agusto berhak finish ketiga.
Posisi start yang bagus menguntungkan untuk Sam Lowes, selepas start pembalap asal Inggris ini memimpin balapan diikuti oleh kedua pembalap KTM. Namun masuk ke lap ke-2, Aron Canet memimpin. Tapi Remy Gardner yang tahun depan akan menjadi Rookie di Motogp ini langsung salip posisi pertama di lap ketiga.
Lap berikutnya, Remy masih memimpin dan dibelakangnya ada duo Marc VDS, Lowes dan Agusto. Dan di lap ke-6, Remy disalip Duo Marc VDS sekaligus sehingga turun keposisi 3 dan Agusto Fernandez memimpin.
Lap ke-8, Sam lowes memimpin… Remy kedua, Augusto dan Raul ke-3 dan 4. Dua team bertarung diposisi top five bersama pembalap Federal Oil Gresini Fabio Di Gia dan pembalap Jepang Ai Ogura membayangi diposisi 6.
Lap ke-14, Augusto mengambil alih posisi depan dari rekan setimnya. Duo Marc VDS memimpin. Bezzecchi naik ke posisi 6 setelah salip Schroter dan Ogura dan kemudian mengincar Fabio Digia. Sayang 2 lap kemudian, Fabio crash… Posisi ke-5 ditempati Bezzecchi.
7 Lap tersisa, pembalap KTM Raul Fernandez memimpin. Duo Fernandez memimpin balapan. diikuti Lowes dan Gardner. Aron Canet menyusul crash di 5 lap tersisa.
4 lap tersisa menjadi pertarungan 2 team antara Elf Marc VDS dan Redbull KTM. Dan akhirnya, Raul Fernandez menyentuh garis finish pertama disusul rekannya Remy Gardner yang berhasil mempecundangi duo Marc VDS yaitu Agusto Fernandez dan Sam Lowes,
Untuk melihat hasil lengkap race Moto2 Assen Belanda 2021, pemirsa bisa lihat dibawah ini :
Baca juga yang menarik lainya :
- Hasil Moto2 Silverstone 2022, Kalahkan Lopez, Augusto Fernandez Juara!
- Hasil Moto2 Belanda 2022, KTM Juara… Pembalap Jepang Kalahkan Inggris!
- Hasil Moto2 Jerman 2022, KTM Juara! Pertarungan Seru Acosta, Lowes vs Schrotter
- Hasil Moto2 Catalunya 2022 : Kalahkan Canet, Muridnya Rossi Juara!
- Hasil Moto2 Italia 2022, Pedro Acosta Juara!
- Hasil Moto2 Le Mans 2022, Pembalap KTM Juara, Acosta Crash, Chantra Podium!
- Hasil Moto2 Jerez 2022, Ai Ogura Juara!
- Hasil Moto2 Portugal 2022, Sempat RedFlag! Joe Robert Juara… Vietti P2
- Kualifikasi Motogp Portugal 2022, Zarco Pole Position… Mario Aji Start P2
- Hasil Race Moto2 Amerika 2022, Tony Arbolino Juara, Pembalap Jepang Finish Kedua
Ditulis oleh Warungasep.
Kontak Warungasep.net :
- Email : [email protected]
- Twitter : @Warungasep
a
Silahkan Berkomentar Dengan Bijak!