
Warungasep.net – Tahun 2017 ini mengawali kebangkitan Suzuki di Indonesia, PT. SIS banyak sekali mengeluarkan produk baru maupun produk facelift yang sebelumnya didiscontinue, salah satu produk tulang punggung Suzuki adalah motor di segmen bebek super Ayago All New Suzuki Satria F150. Nah, apakah penjualan Ayago terkencang di tanah air ini moncer penjualannya???
Nah di penghujung tahun 2017 ini, menurut data AISI 2017 yang dihimpun pihak Viva.co.id, penjualan Satria F150 selama 11 bulan di tahun 2017 ini sudah mencapai 14.050 unit. Angka ini sebenarnya turun jika dibandingkan penjualan Ayago DOHC ini tahun lalu yang mencapai 39.465 unit(selama 12 bulan, sepanjang tahun 2016 Sumber : Ndesoedisi ), jadi hanya separuhnya saja tuh pemirsa…
Ada kemungkinan jika penjualan Satria FU menurun karena konsumen pada beralih ke Motor sport 150cc series yaitu GSX-R150 juga GSX-S150 yang memang banyak dinantikan para bikers selama ini. Lalu bagaimana dengan penjualan pesaingnya di segmen yang sama apalagi kalo bukan Honda Sonic 150R? Nah, penjualannya Sonic selama 11 bulan terkahir totalnya mencapai 31.186 unit.
Ada pun selama sebulan kemarin, penjualan Satria FU dan Sonic 150R selama November 2017 hanya mencapai 1.117 unit vs 3.811 unit. Apakah angka tersebut turun atau naik? Pemirsa lihat saja data penjualan motor Ayago di tahun 2017 sampai November 2017 di bawah ini :
- Data penjualan bebek super 150cc selama Januari – November 2017 :
Bebek 150cc |
MX-King |
Sonic |
Satria |
Supra GTR |
Jan 2017 | 5.149 unit | 2.525 unit | 991 umit | 517 unit |
Feb 2017 | 6.414 unit | 5.000 unit | 918 unit | 603 uniy |
Maret 2017 | 4.361 unit | 3.438 unit | 916 unit | 110 unit |
April 2017 | 4.147 unit | 1.381 unut | 1.757 uni | 503 unit |
Mei 2017 | 5.621 unit | 1.948 unit | 2.148 unit | 2.243 unit |
Juni 2017 | 4.968 unit | 2.192 unit | 836 umit | 1.845 unit |
Juli 2017 |
2.730 unit | 2.827 unit | 1.217 unit | 2.777 unit |
Agustus 2017 |
6.813 unit | 2.933 unit | 1.055 unit | 2.008 unit |
September 2017 |
7.480 unit | 3.665 unit | 1.485 unit | 2.995unit |
Oktober 2017 | 5.335 unit | 3.242 unit | 1.610 unit | 3.004 unit |
November 2017 | ? | 3.811 unit | 1.117 unit | ? |
Total |
? | 31.186 unit | 14.050 unit | ? |
Baca juga yang menarik lainya :
- 10 Motor Terlaris di Spanyol Tahun 2020, Kymco Jawaranya!
- Motomel dan Corven Kalahkan Penjualan Yamaha di Argentina di Tahun 2020
- Data AISI : Penjualan Motor Tahun 2020 Anjlok Setengahnya!
- Honda Jadi Merk Motor Terlaris di Eropa Tahun 2020 Kemarin
- Intip 10 Motor Terlaris di Bulan Agustus 2020, Bukan Honda Beat ?
- 423Ribu Unit Yamaha Terjual Selama 8 Bulan, Honda 4 Kali Lipatnya !
- Data AISI Juli 2020, Penjualan Sepeda Motor Naik !
- Data AISI Januari – Juni 2020, Penjualan Motor Turun 41,5 Persen
- Yamaha Nmax Jadi Motor Terlaris di Bulan Juni 2020
- Data AISI Mei 2020, Pertama Kalinya Suzuki Kalahkan Honda dan Yamaha ?
- Tampilan Baru Suzuki Raider R150 2021, Satria FU-nya Vietnam
- 5 Warna Baru Suzuki Satria F150 2021 di Indonesia, Harga Rp. 25 Jutaan
- Suzuki Satria Livery Motogp Ecstar 2020, Masih Karbu ?
- Suzuki Satria dan Raider Dijual Bersamaan di Vietnam, Bedanya Apa?
- Suzuki Satria Versi Vietnam [Raider R150 2020] Warna Orange dan Lampu Sein Terpisah?
- Suzuki Satria F150 2020 Matt Stellar Blue, Rp. 24Jutaan dapet Alarm, Socket Charger dan Emblem 3D
- Lagi, Satria F150 Jadi Bebek Sport 150cc Terbaik Versi Motorplus Award 2018
- Suzuki Indonesia Dapat 3 Penghargaan Otomotif Award 2018
- Foto Studio All New Satria F150 Terbaru 2018, Harga Rp. 22.200.000
- Warna Baru Satria FU Injeksi 2018, Ada Warna Putih, Merah, Hitam dan Black Fire deangan Striping Baru
Diam-diam FU masih menguasai 😉
http://potretbikers.com/2017/12/15/pengalaman-pertama-naik-bus-patas-surabaya-madiun-dengan-legacy-sky-sr2-hd-prime-po-sugeng-rahayu/
Menguasai apanya om?…. Hehe
Padahal lebih value satria ya, kenapa masih bisa nabok penjualan tuh si sonic? 😀 hermannn guee
Mungkin full opreknya lebih kenceng timbang full opreknya fufi
karena sonic merknya ngondah, dan satria merk sijuki,, tau lah masyarakat indo tu gmana